Sabtu, 06 Juli 2013

Wedding Review: Sulthan Decoration


Ini juga suka banget. Lucu. Marketingnya juga enak, namanya Mas Yanto. Gw ga ada komplain untuk vendor yang satu ini. Pas gw puyeng gara-gara ada perubahan tema wedding, si Mas Yanto dengan gampangnya ngasih solusi, and I was like “Oh iya ya, bisa gitu ya”. Pokoknya super duper recommended. Harga standar seperti dekor lain (dekor yang medium ya, bukan yang mahal gitu), hasilnya exceed expectation. Untuk bonus dikasih wishing tree.

Berikut sedikit fotonya:

Pelaminan





 Wishing Tree

Standing Flower (bisa milih)

Pergola

Penerima Tamu

Galeri Foto

PIC: Mas Yanto
Harga: IDR 28.000.000 dengan nego yang alot dan ada dekor yang dikurangi. Background panggung musik diganti ilalang, ga kaya pelaminan. Itu selisih IDR 500.000 yang dinego dengan panjang, hahaha..

2 komentar:

  1. haii, sedang blogwalking nyari review tentang sulthan decor. Aku juga rencana mau pake sulthan di granadi tahun depan.

    Btw, your decoration was superr gorgeous! tema nasional kah itu? :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. haiii..iya nasional. pertama liat aku langsung suka ^_^

      sulthan recommended deh pokoknya. hasilnya sesuai yang dijanjikan. sukses yaa acaranya ;)

      Hapus